Home / Daerah

Selasa, 10 Desember 2019 - 12:30 WIB

Pengedar Narkoba Warga Perak Jombang Di Amankan Polsek Bandarkedungmulyo

barang bukti

barang bukti

Pelaku

JOMBANGSorotIndoMedia.com peredaran penyalahgunaan obat terlarang di Kabupaten Jombang sangat meningkat, baik dikalangan Dewasa, Remaja bahkan Pelajar

Polsek Bandar Kedungmulyo Polres Jombang yang selalu bekerja keras dalam memberantas peredaran Narkoba baik itu jenis Sabu maupun Pil diWilayah Hukumnya

Seperti halnya Senin Tanggal 07/12/19 sekira Pukul 19.30 Wib, Anggota Unit Reskrim Polsek Bandarkedungmulyo mengamankan seorang Warga bernama Abdul Rohman Soleh ( 36 Th), yang beralamat Dusun Mlaten Desa Gadingmangu Kecamatan Perak Kabupaten Jombang terkait penyalahgunaan Obat terlarang Jenis Pil

READ  Gubernur Khofifah dan Wabup Pungkasiadi Tinjau Banjir Desa Tempuran Kecamatan Sooko Banjir Dipicu Sumbatan Sampah Ranting

Tersangka mengedarkan Narkoba jenis Dieble L dengan cara menjual di daerah Dusun Pucanganom Kecamatan Bandarkedungmulyo Kabupaten Jombang, Masyarakat yang resah melaporkan ke Polsek Bandarkedungmulyo, sehingga tersangka bisa diringkus dan dibawa ke Mapolsek Bandarkedungmulyo untu dimintai keterangan

barang bukti

Kapolsek Bandarkedungmulyo AKP Darmaji membenarkan adanya penangkapan seorang pengedar Narkoba jenis Pil Dobel L, dengan barang bukti 1 (satu) kresek hitam berisi 5(lima) plastik klip dengan isi masing masing 50 butir pil, 2 (Dua) linting grenjeng rokok yang berisi masing masing 9 butir Pil, Uang tunai dari hasil penjualan Rp 50000* ungkap Kapolsek

READ  Irup Di SMKN 1 Trowulan, Dandim 0815/Mojokerto : Generasi Muda Garda Terdepan Bangsa

Tersangka yang sehari hari tidak bekerja mengedarkan Narkoba dengan cara menjual, dan tersanka harus mempertanggung jawabkan perbuatannya dengan dijerat Pasal 196 UU RI Nomer 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Fatur)

READ  Karya Bakti TNI Kodim 0815/Mojokerto Sasar Rumah Warga Terdampak Puting Beliung

Share :

Baca Juga

Babinsa Kintelan Koramil 0815/04 Puri Bantu Petani Pengairan Lahan Jagung

Daerah

Babinsa Kintelan Koramil 0815/04 Puri Bantu Petani Pengairan Lahan Jagung

Daerah

Rumah Sakit Pusdik Brimob Watukosek,Ucapkan Terima Kasih Atas Bantuan Hibah 1 Nyunit Mobil Ambulance Suzuki APV Dari Bank BRI Cabang Mojokerto.

Daerah

Ribuan Masyarakat Penuhi Halaman Makorem 082/CPYJ
Tingkatkan Standar Hidup Layak, Kodim 0815 Mojokerto Renovasi 432 Unit Rutilahu

Daerah

Tingkatkan Standar Hidup Layak, Kodim 0815 Mojokerto Renovasi 432 Unit Rutilahu

Daerah

Seleksi Kenaikan Pangkat, 37 Personel Kodim 0815/Mojokerto Diuji Kemampuan Jasmani Militer

Daerah

Kodim 0815 Mojokerto Bekali Wasbang Peserta Suskalak

Daerah

Lawan Corona KH Asep Menggelar Istigosah Bersama Warga Desa Penompo 

Daerah

Pererat Silaturahmi Danramil 0815/01 Pralon Shalat Tahajud Bareng Warga
?>