Home / Kepolisian

Jumat, 5 April 2024 - 19:38 WIB

Warga Senang Saat Mudik Gratis Polres Mojokerto Kota, Buat Hemat Ongkos*

Utama

Foto. Warga Senang Saat Mudik Gratis Polres Mojokerto Kota, Buat Hemat Ongkos*

Kota Mojokerto .Indexberita com Hari ini Polres Mojokerto Kota melakukan pemberangkatan program mudik gratis. Kegiatan ini dilaksanakan di Rest Area Gunung Gendangan yang sekaligus menjadi Pos Pelayanan Lebaran 2024. Jumat (05/04/2024).

READ  Jelang Perayaan Natal dan Tahun Baru, Polres Mojokerto Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Semeru 2025 Bareng Instansi terkait.

Dalam kegiatan ini dipimpin oleh Kapolres Mojokerto Kota, AKBP Daniel S Marunduri S.I.K., M.H., dan didampingi oleh PJU Polres Mojokerto Kota.

Polres Mojokerto Kota bekerja sama dengan PT. Dragon Indonesia untuk mudik gratis kali ini. Dengan adanya kerja sama tersebut, sebagian besar peserta mudik adalah karyawan dari PT. Dragon dan beberapa lainnya adalah warga sekitar Kota Mojokerto.

READ  Anggota Polsek Trowulan Gelar Doa Bersama Anak Yatim di Masjid Asyra Ramadhani

“dua bus ini akan menuju arah barat Mojokerto yaitu Nganjuk dan berakhir di Ponorogo.” Jelas Kasatlantas Polres Mojokerto Kota AKP Sudirman S.H., M.H.

Telah disiapkan dua armada bus berkapasitas medium untuk memfasilitasi mudik gratis ini. Rute bus tersebut menuju arah barat meliputi Nganjuk, Madiun, Ngawi dan berakhir di Ponorogo.

READ  Perkuat Kamtibmas, Kapolres Jombang Sowan Kiai Pondok Pesantren

Armada bus yang disediakan telah dilengkapi dengan fasilitas yang memadai untuk kenyamanan penumpang selama perjalanan.

“Kami berharap program ini dapat membantu masyarakat yang ingin mudik dengan tanpa biaya, aman dan nyaman.” Ujar AKBP Daniel.

Share :

Baca Juga

Kepolisian

Kasat Lantas Polres Mojokerto Patroli dan Rekayasa Lalin Menjaga Kelancaran Arus di Pacet – Trawas Menjelang Akhir Liburan

Kepolisian

Personil Polsek Trowulan Lakukan Patroli Dialogis di Desa Bejijong

Kepolisian

Bentuk Karakter Polri Presisi, Polres Jombang Rutin Gelar Binrohtal

Kepolisian

Anggota Polsek Trowulan Laksanakan Korve di Masjid Asyra Ramadhani

Kepolisian

Polda Jatim Berhasil Amankan Tujuh Tersangka Komplotan Pembobol Rumah Lintas Provinsi 

Kepolisian

Satlantas Polres Mojokerto Cek Kelayakan Ban dan Beri Himbauan Keselamatan kepada Sopir Bus

Kepolisian

Jelang Pemilu 2024, Kapolda Jatim Lantik 841 Bintara Polri.

Kepolisian

Melalui Jumat Curhat, Polsek Dlanggu Sharing Informasi Bersama Masyarakat
?>