Home / Daerah

Kamis, 14 Mei 2020 - 07:51 WIB

BRI Kanca Mojokerto Baksos Anak Yatim Piatu

Foto.BRI Kanca Mojokerto Baksos Anak Yatim Piatu

MOJOKERTO.INDEXBERITA.COM Di tengah pandemi Covid-19 yang tak kunjung berhenti Kantor Cabang BRI Kanca Mojokerto memberikan Bantuan Baksos di panti asuhan yang berada di Bukit Jubel ,Desa Kembang Belor ,Kecamatan Pacet Kabupaten Mojokerto Kamis (14/5/2020)

Seperti diketahui dalam kegiatan kali ini, Kepala Kantor Cabang Mojokerto Triwidi Atmoko dalam kunjungannya di Villa Durian yang kerap disebut Villa Do’a, diikuti oleh sejumlah Kepala Unit bersama para stafnya, kehadirannya langsung disambut oleh pimpinan pengasuh panti Mohammad Mukhidin bersama anak-anak panti asuhan.

READ  Bergerak Serentak, 52 Aset Daerah Bersertifikat Pemkot Mojokerto

Pimpinan Kantor Cabang BRI Mojokerto Triwidi Atmoko menyampaikan, bahwa kegiatan “BRI Peduli Berbagi sembako kepada panti asuhan” adalah merupakan program BRI pusat. Sedangkan untuk Wilayah Jawa Timur yang sudah dikunjungi sejumlah 250 panti asuhan anak yatim.

,” Kebetulan untuk BRI Kantor Cabang Mojokerto, bantuan sembako senilai 20 juta lebih diberikan kepada Panti asuhan D’oa yatim sejahtera, Kembang Belor Pacet-Mojokerto.

READ  Kodim 0815/Mojokerto Kerahkan Personel Karbak Bakal Lokasi Tanam Vetiver

Ditambahkan Triatmoko, kegiatan peduli terhadap panti asuhan yatim piatu adalah merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh Kantor BRI. Tetapi untuk saat pandemi kali ini, bantuan yang diberikan lebih besar, sebab dari Staf maupun pegawai juga banyak yang peduli dan ingin menyumbangkan dengan uang pribadi. Jadi semula bantuan yang direncanakan senilai 20 juta bahkan ternyata lebih dari nilai tersebut,” jelasnya.

READ  Danrem 082/CPYJ Mengikuti Rapat Evaluasi Pelaksanaan Progja dan Anggaran TA 2020

Perlu diketahui lanjut Triatmoko, sebelumnya pihak BRI Kantor Cabang Mojokerto juga sudah melakukan kegiatan berbagi paket sembako sejumlah 500 paket, yang sudah diberikan kepada masyarakat Mojokerto yang terdampak akibat adanya Covid-19.

BRI Kanca Mojokerto Baksos Anak Yatim Piatu

Foto.BRI Kanca Mojokerto Baksos Anak Yatim Piatu

Selain itu, untuk ikut serta mencegah penyebaran Covid-19 Kantor Cabang BRI Mojokerto juga telah membagikan ribuan masker kepada masyarakat Mojokerto,” pungkasnya.(Syim)

Share :

Baca Juga

Daerah

Koramil Mojowarno Bagikan Masker Gratis Bersama Eki Digital Printing

Daerah

Resmikan Jalan dan Jembatan di Kemlagi, Ikfina : Upaya Tingkatkan Ekonomi

Daerah

Jaga Stamina Danrem 082/CPYJ Gowes Sehat Bersama Prajurit
ni Pesan Dandim 0815 Mojokerto Jelang Pengesahan Warga Baru PSHT

Daerah

ini Pesan Dandim 0815 Mojokerto Jelang Pengesahan Warga Baru PSHT

Daerah

Pangdam V/Brw Beri Arahan Kepada Para Komandan Satuan

Daerah

TMMD Imbangan Ke-105 Tahun 2019 Di Mojokerto Resmi Dibuka

Daerah

Pembinan Keluarga Besar TNI, Begini Kata Dandim 0815/Mojokerto

Daerah

Korem 082/CPYJ Terus Gencarkan Serbuan Vaksinasi Covid – 19 Bagi Masyarakat Kab. Mojokerto
?>