Home / Daerah

Sabtu, 10 Agustus 2019 - 12:32 WIB

Koramil 0815/18 Gondang Dampingi Penyerahan Bantuan Corn Sheller

MOJOKERTO. SorotIndoMedia.com– Koramil 0815/18 Gondang Kodim 0815 Mojokerto menurunkan dua Babinsa untuk mendampingi penyerahan bantuan mesin perontok jagung kepada Poktan di wilayah Gondang, Kabupaten Mojokerto.

Hal tersebut diketahui dari Bati Tuud Koramil 0815/18 Gondang Pelda Rudy Suhartono, saat dikonfirmasi Jurnalis Pendim 0815 Mojokerto melalui pesan WhatsApp, Sabtu (10/08/2019).

READ  Program RUTILAHU Serentak Digelar di Wilayah Jawa Timur

Dijelaskan Pelda Rudy Suhartono, mesin perontok jagung tersebut merupakan bantuan hibah Pemprop Jatim untuk kegiatan pembinaan dan penanganan pasca panen tanaman pangan.

Ada dua Poktan yang mendapat bantuan mesin perontok jagung, yaitu Poktan Tani Bahagia, Dusun
Jedong Desa Centong dan Poktan Krida Usaha Dusun Kesono Desa Bakalan,” tandasnya.

READ  Kasdim 0809 Kediri bersama Forkopimda Hadiri Upacara Peringatan HUT Bhayangkara ke-74 secara Virtual di Mapolres Kediri

“Penyerahan dua unit mesin perontok jagung tersebut dilakukan PPL dari BPP Gondang, Anwar bersama Babinsa Centong Serka Suliyadi dan Babinsa Bakalan Serda Nurhidayat, pada Jum’at (09/08),” ungkap Bati Tuud yang saat itu turut berada di lokasi.

“Kedua unit mesin Corn Sheller tersebut diterima langsung oleh Ketua Poktan Tani Bahagia, Ponari dan Ketua Poktan Krida Bahagia, H. Abdul Majid, di kediaman masing-masing,” jelasnya.

READ  Latihan Posko 1 Korem 082/CPYJ Mojokerto

Sekedar informasi, mesin pemipil jagung atau corn sheller berfungsi untuk memipili jagung tongkol, jagung klobot atau yang masih ada kulitnya, dengan kapasitas tertentu per jam dan menggunakan penggerak mesin diesel.(Dim/Syim)

Share :

Baca Juga

Daerah

Jaga Fisik Tetap Prima, Prajurit Kodim 0811/Tuban Rutin Olahraga Mandiri Di Tengah Pandemi covid 19

Daerah

Pembentukan TRC Gulbencal, Ini Kata Danramil 06/Kemlagi

Daerah

Bupati Ikfina Pimpin Tracing Covid-19 Warga Pungging

Daerah

Personel Korem 082/CPYJ Ikuti Sosialisasi PT. Asabri (Persero) dan BRI

Daerah

Danrem 082/CPYJ Hadiri Penuutupan TMMD Ke 111 Kodim 0814/Jombang
Koramil 0815/03 Sooko Kerahkan Personel Di Lokasi Banjir Desa Tempuran

Daerah

Koramil 0815/03 Sooko Kerahkan Personel Di Lokasi Banjir Desa Tempuran
Cegah Pelanggaran Lalu Lintas Kodim 0815/Mojokerto Periksa Kendaraan Bermotor Anggota

Daerah

Cegah Pelanggaran Lalu Lintas Kodim 0815/Mojokerto Periksa Kendaraan Bermotor Anggota
Pelantikan Presiden, 226 Personel TNI Disiagakan di Mojokerto

Daerah

Pelantikan Presiden, 226 Personel TNI Disiagakan di Mojokerto
?>