Home / Daerah

Sabtu, 25 Juli 2020 - 07:35 WIB

Menghormati jasa Pahlawan melalui karya Bhakti TMP

Foto.Menghormati jasa Pahlawan melalui karya Bhakti TMP

Lamongan .Indexberita.com Wujud nyata penghormatan  tidak hanya pada saat acara protokoler maupun hari besar saja misalnya pada saat HUT RI atau hari ulang tahun lainnya, namun sebagai pewaris perjuangannya kita harus selalu menanamkan nilai-nilai patriotisme, rasa cinta tanah air dan rasa bela negera tersebut pada kehidupan kita sehari-hari. sabtu (25/07/2020)

READ  Pemkab Mojokerto Gelar Konsultasi Publik RKPD 2023

Seperti halnya yang di lakukan anggota Kodim 0812 Lamongan dalam Karya Bakti TNI dengan sasaran pembersihan Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma bangsa yang berada di Jl pahlawan Lamongan.

Menurut Dandim 0812 Lamongan Letkol Inf Sidik Wiyono, S.H., M.Tr.Han  menyampaikan,” bahwa kegiatan terebut merupakan bagian dari upaya kita untuk menghormati jasa-jasa para pahlawan yang telah gugur mendahului kita.

READ  IKBAR MENANG, IKBAR Bersatu Membangun Mojokerto Menuju Mojokerto Maju,Adil Dan Makmur.

Hal tersebut merupakan bagian dari upaya memantapkan rasa cinta tanah air, rasa bela negara yang harus selalu tertanam dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, kita harus selalu ingat bahwa kita menikmati kemerdekaan ini adalah hasil jerih payah para pejuang, para pahlawan termasuk beliau-beliau yang rela berkorban jiwa dan raga, yang saat ini bersemayam di TMP Kusuma Bangsa tersebut. Pungkas Komandan Kodim 0812 Lamongan terebut. (Syim)

READ  Bantu Tempat Ibadah, Danrem 082/CPYJ Salurkan Bantuan 100 Sak Semen

Share :

Baca Juga

Daerah

Dengan semangat Babinsa Tikung kebut pengerjaan Rutilahu

Daerah

Cegah Karhutla Polsek – Koramil Dan Airud Kahayan Kuala
Bersama PPL Babinsa Koramil 0815/11 Pungging Lakukan Pengubinan Padi

Daerah

Bersama PPL Babinsa Koramil 0815/11 Pungging Lakukan Pengubinan Padi

Daerah

Korem 082/CPYJ Terima Kunjungan Tim Wasrik Itjenad

Daerah

Pastikan Pembangunan Berkelanjutan, Inspektorat Kota Mojokerto Luncurkan Aplikasi SI MANKO 

Daerah

Ning Ita Bagikan Ratusan Alat CTPS Pedal Untuk Masjid dan Pondok Pesantren di Seluruh Kota Mojokerto

Daerah

Koramil 0815/12 Ngoro Bersama Poktan Bersama Bakti Perbaiki Tanggul Irigasi Pertanian

Daerah

Untuk Jaga Stamina Tubuh Prajurit Korem 082/CPYJ Laksanakan Gowes Bareng
?>