Home / Daerah

Minggu, 7 Februari 2021 - 09:13 WIB

Tidak Ada Istilah Libur Demi Kesehatan Masyarakat Danrem Sasar Wilayah Kabupaten Bojonegoro

BOJONEGORO,INDEXBERITA.COM-Tidak ada kata hari libur buat kesehatan masyarakat, kali ini Danrem 082/CPYJ Kolonel Inf M. Dariyanto didampingi Dandim 0813/ Bojonegoro Letkol Inf Bambang Haryanto, Pasi Opsrem Mayor Inf Joni Murwantoto SH, Pasi Baktirem Mayor Inf Nurhadi, Dantim Intelrem Kapten Cpl Musrochim, Paurprod Penrem 082/CPYJ Lettu Arh Heri Setiyawan beserta para Pasi Staf Kodim 0813/Bojonegoro sasar Wilayah Kabupaten Bojonegoro dalam rangka tinjau pelaksanaan Penegakkan Disiplin Protokol Kesehatan dan penanganan Covid – 19. Minggu. ( 07/02/2021 )

READ  Banjirnya Permintaan SP3T Tidak Mampu Penuhi Permintaan

Demi kesehatan masyarakat Kabupaten Bojonegoro Danrem mendatangi berbagai tempat keramaian yang ada di Kabupaten Bojonegoro yaitu di stasiun kereta api bojonegoro dan Pasar Dander, Kecamatan Dander kabupaten Bojonegoro Danrem sempat memberikan keterangan persnya terkait dengan kegiatan yang dilakukannya,” hari ini kita melakukan peninjauan penegakkan protokol kesehatan dalam rangka penanganan Covid – 19.
Dan kegiatan ini bukan hanya di tempat ini saja akan tetapi dibeberapa titik keramaian, dan saya lihat pelaksanaan protokol kesehatan sudah cukup bagus, tentu ini tidak terlepas dari upaya dan kerja keras dari semua unsur baik itu Pemda, Kodim, Polres dan tentunya seluruh masyarakat Bojonegoro yang patuh terhadap himbauan pemerintah untuk selalu memakai masker, mencuci tangan dan jaga jarak,”jelasnya

READ  Babinsa Koramil 0815/03 Sooko Dampingi Petani Panen Padi

Danrem juga menjelaskan bahwa diwilayah Korem 082/CPYJ terdapat 6 Kabupaten dan 2 Kotamadya yang seluruhnya tidak ada yang masuk Zona Merah, mudah-mudahan dengan kepatuhan masyarakat diwilayah Korem 082/CPYJ akan segera menjadi Zona Hijau,” ujarnya

READ  Koramil 0809/04 Ngasem Kawal Penyaluran BST Tahal XIV dan XV di Desa Binaan

Kerja keras dari semua unsur tidak ada artinya jika masyarakat itu sendiri tidak menjaga kesehatannya dengan cara mematuhi protokol kesehatan yaitu memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak. Dalam kesempatan ini Danrem juga membagikan 1000 Masker di 2 titik.
(Penrem CPYJ)

Share :

Baca Juga

Daerah

Danrem 082/ CPYJ dampingi Waaster Kasad Tinjau Jembatan Clebung

Daerah

Jelang Arus Balik Idul Firtri,Polres Mojokerto Kota Dirikan 8 Pos

Daerah

Mushola Al’Qomaruddin dapat Bantuan Keramik dari Danrem 082/CPYJ

Daerah

Peduli Kaum Dhuafa Dan Warakawuri Disaat Pandemi Covid-19 , Kodim 0811 Tuban Berikan Bantuan Sembako Dalam Rangka HUT Kodam V Brawijaya
Cegah Pelanggaran Lalu Lintas Kodim 0815/Mojokerto Periksa Kendaraan Bermotor Anggota

Daerah

Cegah Pelanggaran Lalu Lintas Kodim 0815/Mojokerto Periksa Kendaraan Bermotor Anggota

Daerah

Dimasa Pandemi, Pesonel Korem 082/CPYJ Bersepeda Sehat

Daerah

KPM Sudah Menerima Dana Bantuan Tetapi Diambil Kembali Oleh Salah Satu Oknum Pemdes

Daerah

Korem 082/CPYJ Salurkan Bantuan Untuk dua Panti Asuhan
?>