Home / Uncategorized

Jumat, 8 Desember 2023 - 18:33 WIB

Polsek Dlanggu Bagikan Bansos dari Korbinmas Polri, Ini Doa dan Ucapan Warga Mojokerto

Utama

Foto. Polsek Dlanggu Bagikan Bansos dari Korbinmas Polri, Ini Doa dan Ucapan Warga Mojokerto
MOJOKERTO – Demi Mendukung program kegiatan Bakti sosial dan bakti kesehatan dari Korbinmas Baharkam Polri dan Polda Jatim dalam rangka Nusantara cooling system dan memelihara kamtibmas menuju Pemilu yang aman, damai dan sejuk, Kapolsek Dlanggu bersama 16 Bhabinkamtibmas menggelar Baksos di Balai Desa Mojokarang.
Kegiatan serentak yang dipimpin Waka Polda Jawa Timur Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan bersama pejabat utama Polda Jatim dari Grand Barunawati, Jalan Tanjung Priok Krembangan, Surabaya, Jumat (8/12/23).
Melalui video conference, Jumlah paket sembako yang dibagikan kepada masyarakat Jawa Timur sebanyak 15.000 paket sembako, sedangkan untuk di Surabaya dan Tanjung Perak, dibagikan sebanyak 1.000 paket sembako
Waka Polda Jawa Timur Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan memberangkatkan ribuan paket sembako melalui Bhabinkamtibmas yang nantinya disalurkan ke masyarakat, “Semoga kegiatan ini benar – benar dirasakan mafaatnya untuk Masyarakat di Jawa Timur,” Harap Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan
Dirbinmas Polda Jatim Kombes Pol Asep Irpan Rosadi, menyampaikan, bakti sosial dan bakti kesehatan kali ini dilaksanakan serentak 39 Polres se-Jawa Timur. “Kegiatan ini diselenggarakan pada dasarnya sebagai wujud kepedulian Polri yang ingin membantu masyarakat yang membutuhkan,” kata Kombes Pol Asep Irpan Rosadi
Kegiatan Baksos dan Bakti Kesehatan juga sebagai upaya bersama dalam menjaga stabilitas keamanan ketertiban masyarakat khususnya tetap menjaga suasana yang adem memasuki tahun politik. “Kita mencoba untuk menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif mengingat sudah memasuki masa kampanye,” lanjutnya.
Sementara itu, 30 Warga penerima paket Bantuan sembako dari Kecamatan Dlanggu Mojokerto yang dipusatkan di Balai Desa Mojokarang, melalui Kades Mojokarang Purwanto mengucapkan terima kasih kepada pihak Polri yang telah melaksanakan kegiatan bakti sosial kepada warga kami dan warga lainya yang sangat membutuhkan.
“Kami sangat hormat dan mendoakan serta mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Polri saat ini karena sangat bermanfaat bagi warga kami, semoga kedepan Polri selalu diberi kekuatan dan keselamatan menjelang pemilu 2024 dan menjaga kamtibmas agar tetap kondusif,” Sambut Purwanto
Kegiatan yang dipimpin langsung PS. Kapolsek Dlanggu dan dihadiri Tokoh masyarakat, Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa, mengatakan bahwa kegiatan penyaluran sembako ini dari Polri bersama pemerintah hadir dan peduli dengan masyarakat, semoga ini bermanfaat.
“Kami disini sangat bahagia bisa bertatap muka langsung dengan masyarakat, semoga di hari jumat ini kita mendapat berkah, dan Kami dari polsek Dlanggu mewakili Kapolri, Kapolda Jatim dan Kapolres Mojokerto menyalurkan bantuan sosial dengan tujuan semoga bisa meringankan beban masyarakat,” ucap IPTU Mohammad Khoirul Umam
Masih Kata Umam, “Saya mohon doanya kepada bapak Ibu semoga kedepan Polri dicintai dan selalu hadir ditengah masyarakat serta kita semua mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat.” Pungkas Kapolsek Dlanggu (M K)

MOJOKERTO. indexberita.com Demi Mendukung program kegiatan Bakti sosial dan bakti kesehatan dari Korbinmas Baharkam Polri dan Polda Jatim dalam rangka Nusantara cooling system dan memelihara kamtibmas menuju Pemilu yang aman, damai dan sejuk, Kapolsek Dlanggu bersama 16 Bhabinkamtibmas menggelar Baksos di Balai Desa Mojokarang.

READ  Bazar Korem 082/CPYJ, Diserbu Para Pengunjung.

Kegiatan serentak yang dipimpin Waka Polda Jawa Timur Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan bersama pejabat utama Polda Jatim dari Grand Barunawati, Jalan Tanjung Priok Krembangan, Surabaya, Jumat (8/12/23).

READ  Trowulan Gelar Dialogis dengan Perangkat Desa Beloh untuk Jaga Kamtibmas

Melalui video conference, Jumlah paket sembako yang dibagikan kepada masyarakat Jawa Timur sebanyak 15.000 paket sembako, sedangkan untuk di Surabaya dan Tanjung Perak, dibagikan sebanyak 1.000 paket sembako

READ  KEPALA DESA BICAK TROWULAN  YUNITA DWI RATNASARI MENGUCAPKAN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1442 H

Waka Polda Jawa Timur Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan memberangkatkan ribuan paket sembako melalui Bhabinkamtibmas yang nantinya disalurkan ke masyarakat, “Semoga kegiatan ini benar – benar dirasakan mafaatnya untuk Masyarakat di Jawa Timur,” Harap Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan
Dirbinmas Polda Jatim Kombes Pol Asep Irpan Rosadi, menyampaikan, bakti sosial dan bakti kesehatan kali ini dilaksanakan serentak 39 Polres se-Jawa Timur. “Kegiatan ini diselenggarakan pada dasarnya sebagai wujud kepedulian Polri yang ingin membantu masyarakat yang membutuhkan,” kata Kombes Pol Asep Irpan Rosadi
Kegiatan Baksos dan Bakti Kesehatan juga sebagai upaya bersama dalam menjaga stabilitas keamanan ketertiban masyarakat khususnya tetap menjaga suasana yang adem memasuki tahun politik. “Kita mencoba untuk menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif mengingat sudah memasuki masa kampanye,” lanjutnya.

Sementara itu, 30 Warga penerima paket Bantuan sembako dari Kecamatan Dlanggu Mojokerto yang dipusatkan di Balai Desa Mojokarang, melalui Kades Mojokarang Purwanto mengucapkan terima kasih kepada pihak Polri yang telah melaksanakan kegiatan bakti sosial kepada warga kami dan warga lainya yang sangat membutuhkan.

“Kami sangat hormat dan mendoakan serta mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Polri saat ini karena sangat bermanfaat bagi warga kami, semoga kedepan Polri selalu diberi kekuatan dan keselamatan menjelang pemilu 2024 dan menjaga kamtibmas agar tetap kondusif,” Sambut Purwanto

Kegiatan yang dipimpin langsung PS. Kapolsek Dlanggu dan dihadiri Tokoh masyarakat, Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa, mengatakan bahwa kegiatan penyaluran sembako ini dari Polri bersama pemerintah hadir dan peduli dengan masyarakat, semoga ini bermanfaat.
“Kami disini sangat bahagia bisa bertatap muka langsung dengan masyarakat, semoga di hari jumat ini kita mendapat berkah, dan Kami dari polsek Dlanggu mewakili Kapolri, Kapolda Jatim dan Kapolres Mojokerto menyalurkan bantuan sosial dengan tujuan semoga bisa meringankan beban masyarakat,” ucap IPTU Mohammad Khoirul Umam

Masih Kata Umam, “Saya mohon doanya kepada bapak Ibu semoga kedepan Polri dicintai dan selalu hadir ditengah masyarakat serta kita semua mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat.” Pungkas Kapolsek Dlanggu (ib)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kapolda Jatim Tinjau Vaksinasi di Ponpes Bangkalan

Uncategorized

SATPOL PP Jombang Sosialisasi Ketentuan Perundang-undangan Bidang Cukai Di Kecamatan Bandar Kedung Mulyo

Pemerintah

Gubernur Khofifah Hadiri Wisuda dan Resmikan Asrama Internasional di IKHAC Pacet

Uncategorized

Polantas Edukasi Ojol untuk Cegah Kecelakaan di Mojokerto

Politik

Lautan Massa Meriahkan Kampanye Akbar Paslon 2 di Mojokerto: Khofifah-Emil dan Gus Barra-Mas Rizal

Uncategorized

Disperindag Kabupaten Mojokerto Sidak Harga Minyak Goreng di Pasar Kedung Maling, Pedagang Tahu Menangis

Uncategorized

Antisipasi “Street Crime”, Kapolresta Mojokerto Patroli Malam Gunakan Motor

Politik

KPU Mojokerto Luncurkan “Sigalih” untuk Pilkada 2024
?>