Home / Jatim

Kamis, 18 November 2021 - 06:34 WIB

Brimob Nusantara Polres Mojokerto : “Kami tetap Satya Haprabu”

Brimob Nusantara Polres Mojokerto :

Brimob Nusantara Polres Mojokerto : "Kami tetap Satya Haprabu"

Brimob Nusantara Polres Mojokerto : “Kami tetap Satya Haprabu”

MOJOKERTO,INDEXBERITA.COM—Meskipun bukan lagi menjadi Pasukan khusus kepolisian, namun 80 anggota Polres Mojokerto yang pernah Berdinas memakai simbol roda gila (Simbol khas Pasukan Brimob) tetap menunjukan semangatnya menjadi bagian dari anggota Polres Mojokerto. Puluhan anggota yang tergabung dalam anggota Brimob nusantara yang Berdinas di Polres Mojokerto ini hari ini Kamis (18/11) melaksanakan Tasyakuran HUT Brimob ke 76 yang dihadiri oleh Kapolres Mojokerto AKBP Apip Ginanjar, S.I.K., M.H. Di Aula Polres Mojokerto.

READ  Spontan Kapolda Jatim Berikan Apresiasi Pada Bhabinkamtibmas Dan Bhabinsa.

Acara Tasyakuran ini dilaksanakan sebagai wujud syukur atas kinerja korps Brimob Polri mengabdi kepada negara Republik Indonesia selama 76 tahun. Acara ini dihadiri oleh seluruh eks anggota Brimob yang Berdinas di Polres Mojokerto dan tersebar di berbagai fungsi kepolisian. Dalam Tasyakuran ini juga dilaksanakan penyerahan Bhakti sosial kepada 30 anak yatim dari yayasan TPQ Ds. Lebaksono Kec. Pungging yang diserahkan langsung Oleh Kapolres Mojokerto.

READ  ASTON INN JEMURSARI MENGHADIRI PENGAJIAN DAN BUKA BERSAMA DI PONDOK PESANTREN AL – BIRU SAMUDERA ILMI

“Merupakan kebanggaan kita bersama yang mana loyatitas dan kedisiplinan Korps Brimob dapat menjadi contoh bagi anggota Polri dalam melaksanakan tugas untuk mengabdi kepada bangsa dan negara.” Ujar Kapolres Mojokerto di hadapan puluhan anggota Eks Brimob dalam kegiatan Tasyakuran.

READ  Bupati Mojokerto Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Semeru 2022

Paguyuban Eks Brimob nusantara Polres Mojokerto dipimpin oleh Kompol Heru Purwandi, S.H. yang sehari hari menjabat sebagai Kapolsek Mojosari.

Share :

Baca Juga

Jatim

Polres Mojokerto Bersiap Menjaga Kamtibmas Selama Pemilu 2024: Penindakan Narkoba, Miras, dan Premanisme

Jatim

Operasi Zebra Semeru 2021, Polresta Sidoarjo Edukasi Pengendara dan Sediakan Vaksinasi

Jatim

7 Titik 8 Rayon Penyekatan Siap Hadang Pemudik Nekat

Jatim

Satpol PP Mojokerto Kota Gelar Razia Di Bulan Suci Ramdhan

Jatim

Danrem 082/CPYJ Pimpin Pengamanan Rute Presiden RI

Jatim

Danrem 082/CPYJ Dampingi Irdam V/Brw Tinjau Serbuan Vaksinasi di Kab. Bojonegoro

Ekonomi

287,7 Ton Jahe Komoditas Impor Dari India Dan Nyanmar Di Musnakan Tidak Memenuhi Persyaratan Karantina.

Jatim

Bupati Ikfina Optimis Kontingen Kabupaten Mojokerto Ukir Prestasi pada Porprov VII
?>