Home / Daerah

Selasa, 14 September 2021 - 14:05 WIB

Desa Bejijong Masuk 50 Besar Desa Wisata Nasional

Pemkab Mojokerto Raih Penghargaan WTP 2020 dari Kemenkeu RI

Pemkab Mojokerto Raih Penghargaan WTP 2020 dari Kemenkeu RI

Pemkab Mojokerto Raih Penghargaan WTP 2020 dari Kemenkeu RI

MOJOKERTO.INDEXBERITA.COM Desa Bejijong, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto masuk 50 besar desa wisata dalam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) yang digelar kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) tahun 2021.
Hal tersebut ditegaskan oleh Amat Susilo, Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Mojokerto, Selasa (14/9) di Lokasi Budha Tidur, Trowulan. Rencananya, menteri Menparektaf Sandiaga Uno akan melakukan visitasi penilaian ken desa Bejijong pada Kamis (16/9).
“Ini lagi kita koordinasi dengan tim kreatif pak menteri, nanti kegiatannya apa saja itu yang menentukan tim kreatif, kita hanya memfasilitasinya saja, ” Ujat Amat Susilo.

READ  Pencanangan Kembali Pembangunan Masjid Darussalam Gemekan Kecamatan Sooko Digelontor Rp 7,5 Miliar, Harus Rampung Akhir 2019

Dalam rangka visitasi penilaian Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2021, kebetulan desa Bejijong masuk 50 besar. Dari 70 ribu desa se Nusantara yang mendaftar desa wisata 1.831 desa, kemudian dipilih 700 besar, 300 besar, 100 besar dan sekarang 50 besar. Nantinya dipilih lagi menjadi juara nasional.
“Kalau ini desa Bejijong kampung Majapahit, desa budaya, Disini kita mengandalkan budaya, kita miniatur nusantara, berbagai agama dan kebudayaan di sini ada, bahkan rumah-rumah Majapahit paling banyak di sini,” imbuhnya.

READ  Kurangi Dampak Banjir, Dandim 0815 Pimpin Normalisasi Aliran Sungai Di Mojokerto

Sepanjang jalan di desa bejijong ada rumah-rumah Majapahit , hal itu bisa dimanfaatkan sebagai home stay. jadi kalau ada pengunjung pengin jalan-jalan disini dan pengin menginap, disediakan home stay tersebut oleh masyarakat yang tergabung dalam beberapa sanggar.
“Disini sangat potensial wisatanya, mulai yang besar seperti candi brahu, rumah Majapahit, Budha Tidur, dan ada banyak situs lainnya yang kecil-kecil, bahkan ada kebudayaan masyarakat Majapahit ada di sini, makanya di sini pantas dan cocok menjadi kampung Majapahit,” pungkasnya.(Syim)

READ  Dalam Rangka Kunjungan Pangdam V/Brw, Danrem 082/CPYJ Cek Kesiapan Penerapan Aplikasi "Silacak dan InaRisk

Share :

Baca Juga

Daerah

Danrem 082/CPYJ Serahkan Piagam penghargaan dan hadiah Lomba Video Kreatif 2020

Daerah

KOREM 082/CPYJ PERINGATI TAHUN BARU ISLAM 1 MUHARAM 1442 H

Daerah

Ribuan Masyarakat Penuhi Halaman Makorem 082/CPYJ

Daerah

Anggota Korem 082/ CPYJ dan Kodim Jajaran Melaksanakan Bintal Rohani Kristen Protestan dan Katolik

Daerah

Program Safari GemarIkan Kementerian kelautan Dan Perikanan (KKP) Di Kecamatan Mojowarno

Daerah

Danrem 082/ CPYJ Takziah ke kediaman Almarhum Letkol Purn Boimin

Daerah

IKBAR Mengutamakan Untuk Pendidikan Dan Ekonomi Masyarakat Kalangan Bawah

Daerah

Danrem 082/CPYJ Ajak Prajurit Gowes Bareng, Untuk Tingkatkan Kebersamaan
?>