Home / Daerah

Kamis, 27 Februari 2020 - 08:02 WIB

Kapenrem 082/CPYJ Mayor Caj Supranoto ikuti Rakornispen TNI

Foto.Kapenrem 082/CPYJ Mayor Caj Supranoto ikuti Rakornispen TNI

Foto.Kapenrem 082/CPYJ Mayor Caj Supranoto ikuti Rakornispen TNI

Kapenrem 082/CPYJ Mayor Caj Supranoto ikuti Rakornispen TNI

Foto.Kapenrem 082/CPYJ Mayor Caj Supranoto ikuti Rakornispen TNI

MOJOKERTO. SIM.comĀ  Rakornispen TNI dibuka oleh Kasum TNI Letnan Jenderal TNI Joni Supriyanto pada kamis tgl 27 Februari 2020 . Dalam sambutanya beliau menyampaikan
Diselenggarakannya Rakornispen TNI bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan program kerja dan anggaran bidang penerangan tahun 2019, juga sebagai forum penampilan penyelarasan program kerja dan anggaran tahun 2020 serta menjadi forum penyampaian pokok-pokokKebijakan Panglima TNI sebagai pedoman bagi jajaran Penerangan TNI melaksanakan tugas dalam mendukung tugas pokok TNI.
Sebelum mengakhiri sambutan beliau memberi penekanan sbb:
1. Tingkatkan nilai-nilai keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan selalu bekerja dengan tulus dan ikhlas, serta jadikan sebagai ladang amal ibadah dalam pengabdian kepada Bangsa dan Negara.

READ  Danrem 082/ CPYJ Berikan Pembekalan Kepada Prajurit Yonmek 521/DY

2. Laksanakan Rakornispen YNI dengan sepenuh hati, sambung tali silahturahmi bersama dengan komunitas penerangan TNI untuk saling tukar informasi dan cerna dengan sungguh-sungguh pembekalan dari narasumber untuk meningkatkan kinerja.

READ  PKKMB Dian Husada, Danramil Sooko Ajak Mahasiswa Perkokoh Persatuan Dan Kesatuan

3. Pedoman kebijaksanaan Panglima TNI dalam pelaksanaan tugas Penerangan TNI, bangun CITRA positif dimasyarakat, sekecil apapun tutup celah pemberitaan yang dapat berdampak negatif terhadap institusi TNI.

READ  Peringati Hari TNI Ke-74, Kapolresta Mojokerto Berikan Surprice di Markas Kodim 0815 dan Korem 082/CPYJ

4. Tingkatkan kemampuan ilmu pengetahuan teknologi dan komunikasi, waspadai perkembangan mediasosial dan terus berkomitmen sebagai insan penerangan TNI untuk menjadi sumber informasi yang terpercaya dan diandalkan.

5. Tingkatkan sinergitas dan soliditas satuan Penerangan TNI bersama dengan satuan terkait lainnya di dalam pelaksanaan tugas guna mendukung tugas pokok.ungkap kasum TNI.(Rem)

Share :

Baca Juga

Daerah

Kasilog Korem 082/CPYJ Melakukan Kunjungan Kerja Ke Kodim/Lamongan

Daerah

Sembuhkan Pasien Covid-19, Pemkot Mojokerto Ikhtiar Gunakan Probiotik

Daerah

Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangkoarmada II Kunjungi Pendopo Agung Trowulan

Daerah

Danramil 0815/15 Jatirejo Bekali Anggota Satlinmas Desa Dinoyo
Koramil Jatirejo Bersama Instansi Terkait Gotong Royong Bersihkan Sampah

Daerah

Koramil Jatirejo Bersama Instansi Terkait Gotong Royong Bersihkan Sampah
Aster Kasdam V/Brawijaya kunjungi Lokasi TMMD Ke 107 Tahun 2020 Kodim 0815/Mojokerto.

Daerah

Aster Kasdam V/Brawijaya kunjungi Lokasi TMMD Ke 107 Tahun 2020 Kodim 0815/Mojokerto.

Daerah

Pemkab Serahkan 18 Ekor Sapi Qurban Idul Adha 1442 H/2021 M Bupati Imbau Distribusi Daging Qurban Tetap Prokes

Daerah

Danrem 082/CPYJ Gencarkan Olahraga Gowes Sambil Bagi Masker
?>