Home / Kepolisian

Selasa, 24 September 2024 - 12:06 WIB

Polda Jatim Gelar Sarasehan Bersama Media Jelang Pilkada 2024

Utama

Foto. Polda Jatim Gelar Sarasehan Bersama Media Jelang Pilkada 2024

MOJOKERTO, indexberita.com Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Bidang Hubungan Masyarakat (Bidhumas) Polda Jawa Timur menggelar sarasehan bersama awak media Rayon 4. Acara tersebut diadakan di Hotel Aston Mojokerto pada Selasa pagi (24/9/2024) dengan tujuan menjaga stabilitas keamanan dan memperkuat kemitraan antara kepolisian dan media.

READ  Polsek Mojoanyar Kembalikan Mobil Hasil Kejahatan Penipuan ke Pemilik

Sarasehan ini dihadiri oleh ratusan jurnalis dari tujuh Polres di wilayah Rayon 4, termasuk Polresta Mojokerto Kota, Polres Mojokerto, Polres Jombang, Polresta Nganjuk, Polres Lamongan, Polres Tuban, dan Polres Bojonegoro. Selain itu, Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur, Lutfil Hakim, dan Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Timur, Eka Wisnu Wardana, turut hadir sebagai pembicara.

READ  Patroli Blue Light di Jl RA Basuni, Polsek Sooko Amankan Situasi Malam, Satu Unit Motor Diamankan

Kepala Bidang Humas Polda Jatim, Kombes Pol Dirmanto, menjelaskan bahwa acara ini merupakan bagian dari upaya menjaga kondusivitas Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) menjelang Pilkada. Ia berharap media dapat berperan aktif dalam menyebarkan opini positif untuk menjaga keamanan selama proses Pilkada Serentak di Jawa Timur.

READ  Jelang Nataru, Direktorat Polda Jatim Cek Jalan Rawan Macet di Perlintasan Rel Kereta ApiĀ 

“Kami berharap awak media membantu menjaga opini yang positif demi kondusifitas Kamtibmas menjelang Pemilukada Serentak 2024 di Jatim. Polda Jatim terus berupaya memastikan keamanan di setiap tahap Pilkada,” ujar Kombes Pol Dirmanto.

Eka Wisnu Wardana dari KPU Jatim menyampaikan pentingnya sinergi antara media dan penyelenggara pemilu. Menurutnya, peran media dalam. (Syim)

Share :

Baca Juga

Kepolisian

Wujudkan Pemilu Damai, Kapolsek Dlanggu Cooling System dan Sambang KUA Kecamatan Dlanggu

Kepolisian

Komitmen Polri Dukung Program Gerakan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting

Kepolisian

Cegah Laka Lantas, Polsek Dlanggu Bersama Tiga Pilar Pasang Himbauan di Jalur Blackspot

Kepolisian

Polresta Mojokerto Hadirkan Mall Pelayanan Publik Tantya Sudhirajati
Utama

Kepolisian

Sapa Pemudik di Stasiun Kereta Api, Polisi Beri Himbauan Kamtibmas

Kepolisian

Polda Jatim Terjunkan 13.034 Personel Gabungan Untuk Pengamanan Nataru 2023/2024

Kepolisian

Kapolsek Dlanggu Sinau Penting tentang Penanganan Anak Yatim dan Stunting

Kepolisian

Pengasuh Ponpes Tebuireng Apresiasi Polri, Tingkat Kepercayaan Publik Meningkat 76,4 Persen
?>