Home / Peristiwa

Jumat, 12 November 2021 - 04:19 WIB

Polda Jatim Terus Berikan Dukungan Psikososial bagi Anak-anak Korban Covid-19 dan Penyandang Disabilitas

Polda Jatim Terus Berikan Dukungan Psikososial bagi Anak-anak Korban Covid-19 dan Penyandang Disabilitas

Polda Jatim Terus Berikan Dukungan Psikososial bagi Anak-anak Korban Covid-19 dan Penyandang Disabilitas

Polda Jatim Terus Berikan Dukungan Psikososial bagi Anak-anak Korban Covid-19 dan Penyandang Disabilitas

MOJOKERTO,INDEXBERITA.COM—Polda Jawa Timur terus berikan dukungan psikososial bagi anak-anak yatim piatu terdampak covid-19 dan penyandang disabilitas, kali ini kegiatan tersebut dilakukan di Gedung Gapura Surya Nusantara, Tanjung Perak Surabaya, pada Kamis (11/11/2021).

Sebanyak 88 peserta terdiri dari 22 anak-anak usia 1-10 tahun, 23 remaja 13-17 tahun, 25 orang tua pendamping, dan Penyandang disabilitas 18 peserta, mendapatkan dukungan psikososial.

READ  Tewas Tertimbun Galian C ,Saat Bekerja Secara Manual 

Dalam pelaksanaannya, dibagi menjadi 4 golongan, diantaranya. Untuk anak-anak mendapatkan bimbingan dalam mewarnai tas serut, dan mendongeng. Untuk remaja mendapat bimbingan refleksi dan relaksasi, serta debriefing.

Sementara, untuk orang tua pendamping mendapat bimbingan debriefing, dan terapi kelompok, untuk membagikan pengalaman dan harapan untuk saling penguatan. Sedangkan untuk penyandang disabilitas mendapat bimbingan menggambar dan mewarnai.

READ  Kapolri Sebut TNI-Polri Siap Fasilitasi Warga Yogyakarta yang Ingin Percepat Vaksinasi Massal

Selain mendapat dukungan psikososial anak-anak yatim piatu terdampak covid-19 dan penyandang disabilitas ini juga mendapat penguatan atau sugesti positif, dan mendapat sembako dari CSR, serta sarkon dari BRI pusat, paket belajar atau alat tulis, paket kesehatan dan snack.

READ  Tak Sempat Menghindar, Nyawa Emak dan Anak di lindes Kereta Api

Dalam kesempatan ini, Kepala Biro Sumber Daya Manusia (Karo SDM) Polda Jatim Kombes Harry Kurniawan mengatakan. Dukungan psikososial bagi anak-anak yatim piatu terdampak covid-19 dan penyandang disabilitas ini akan terus dilakukan dalam mendukung program pemerintah dan program Kapolri.

“Kami akan terus mendukung program pemerintah, terhadap penanganan anak terdampak covid-19, selaras dengan program bapak Kapolri Polri yang Presisi,” ucap Kombes Harry Kurniawan saat bertemu di Mapolda Jatim.

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Live Report Mudik 2022, Kapolresta Mojokerto : Arus Balik Mudik Terpantau Cukup Landai

Daerah

Ditemukan Mayat seoarang Pria di Kubangan Kebun Singkong Dlanggu Mojokerto

Peristiwa

Tragis : Pasutri Hanyut Terseret Arus Sungai Saat Berlibur Di Pacet

Peristiwa

Tiga Santri Ponpes Amanatul Ummah Mojokerto Hilang Terseret Ombak di Pantai Balekambang Malang
Motor Korban kecelakaan

Peristiwa

Akibat Jalan Licin Pengendara Motor Tewas Di Tempat

Peristiwa

Update, covid-19 kota mojokerto/96 warga ditracing/50 positif

Peristiwa

Tiga Rumah dan Satu Gudang di Mojokerto Terbakar Hebat

Peristiwa

Aksi Pencurian Motor di Mojokerto Terekam CCTV, Pemilik Ungkap Kekecewaan
?>