Home / MOJOKERTO

Kamis, 1 Februari 2024 - 15:43 WIB

Viral Video Tuyul Icikiwir d Di Kota Mojokerto, Polres Mojokerto Kota : Aksi Tidak Pantas Didepan Umum

MOJOKERTO,INDEXBERITA.COM – Video berdurasi 30 detik viral di akun Media Sosial dan di unggah di Youtube dengan akun @galangkancil3828 dianggap tidak pantas dilakukan didepan umum.

 

Dua pemuda yang mengendarai motor tanpa busana dan hanya menggunakan pampers atau popok bayi berkeliling sambil menyanyi dan menari berkeliling di jalan raya Kota Mojokerto, Senin 29/1/24 pukul 23.30 WIB.

READ  Kasat Narkoba Polres Mojokerto Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha

 

Mulai dari area Alun-alun Wiraraja, depan Balai Kota Mojokerto, SPBU, hingga di atas ornamen salah satu bangunan pilar di Alun-alun Kota Mojokerto.

 

“Aku nggak nyolong karbo, aku nyolong duit. This is towir, toyol (tuyul) icikiwir,” ujar salah seorang pemuda sembari menunjukkan uang Rp 150 ribu dan berjoget.

READ  Perhutani Lakukan Patroli Antisipasi Karhutla bersama Polsek Ngimbang dan Mahasiswa KKL UNJA

 

Kasatreskrim Polres Mojokerto Kota AKP Ach Rudi Zaeny saat dikonfirmasi, aksi yang diduga tak pantas didepan umum ini telah mengamankan 3 pemuda yang rata rata berusia 20 tahun yang berdomisili di Desa Mlirip, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto.

READ  Perhutani KPH Mojokerto Gelar Doa Bersama pada Hari Jadi Perhutani ke-63 dan HUT IIK ke-4*

 

” Ketiga pemuda tersebut adalah AP (20) asal Jetis, P (20) asal Gedek dan GF (22) asal Jetis yang berperan merekam aksi kedua pemuda tersebut. Mereka melakukan aksi hanya karna iseng. Rencananya akan dilakukan pembinaan”, tutur AKP Ach Rudi Zaeny kepada indexberita.com. (IB)

Share :

Baca Juga

MOJOKERTO

Perhutani Mojokerto Hadir Gowes Bareng Peringati Hari Bhayangkara

MOJOKERTO

Giat Pengamanan: Bhabinkamtibmas Desa Trowulan Bagikan Bantuan Beras kepada Warga Kurang Mampu

MOJOKERTO

Perhutani Mojokerto Edukasi Proses MKP Mahasiswa Dari Yaman, Pakistan, India, Filiphina, Mesir, Srilangka dan Malaysia*

MOJOKERTO

Perhutani Mojokerto Terima Kunjungan Kerja CDK Bojonegoro Terkait IPHPS

MOJOKERTO

Jaringan Narkoba Antar Kota di Jatim, disikat Polres Mojokerto

MOJOKERTO

Ketua DPRD Kabupaten Mojokerto Ajak PWI Dialog dan Berbuka Bersama

Kepolisian

Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Kapolresta Mojokerto Beri Apresiasi 63 Personil

MOJOKERTO

Satpol PP Kabupaten Mojokerto Berikan Peringatan Keras kepada Penyelenggara Usaha Hiburan yang Melanggar Aturan selama Ramadhan
?>