Home / Hukum

Rabu, 1 Juli 2020 - 09:26 WIB

Baksos Gerakan Peduli Tenaga Medis Polres Mojokerto dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 74

Foto.Baksos Gerakan Peduli Tenaga Medis Polres Mojokerto dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 74

Mojokerto,INDEXBERITA.COM Dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara ke 74 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2020, Kapolres Mojokerto AKBP Dony Alexander bersama anggota melaksanakan kegiatan baksos peduli tenaga medis yang ada di Kab. Mojokerto, Rabu, 01/07/2020.

READ  Polres Mojokerto Kota Ungkap Kasus Perkelahian Gangster di Jalan Raya Bluto, Tiga Anak Jadi Korban

Gerakan Polri Peduli Medis Memperingati Hari Bhayangkara ke 74 kali ini Kapolres bersama rombongan datang mengunjungi salah satu rumah sakit di Mojosari yaitu RSUD Prof. Dr. Soekandar Kec. Mojosari untuk memberikan bantuan kepada tenaga medis yang ada.

Penyerahan bantuan Kapolres Mojokerto kepad atenaga medis RSUD Prof. Dr. Soekandar Mojosari berupa lima box masker, minuman you C1000 sebanyak empat karton, pizza hut sebanyak sepuluh box dan minuman susu bear brand sebanyak empat box.

READ  Ditpolairud Polda Jatim Ringkus Dua Tersangka Penjual dan Pembeli Bom Ikan

Kapolres mengatakan, mohon tidak dilihat nilai bantuannya namun hal ini adalah wujud simpati kami serta rasa kebanggaan kami dikarenakan selama ini tim medis sebagai garda terdepan penanganan Covid 19, penyerahan suplemen dan masker ini adalah dalam rangka memperingati Hari Bhayanhkara ke 74, semoga teman-teman tenaga medis tetap semangat dalam memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat.
Harapan kami tenaga medis dengan Polri dapat bersinergi terus menerus dalam rangka memutus mata rantai Covid-19 dan kami doakan semoga tenaga medis selalu diberikan kesehatan, tuturnya.(Syim)

READ  Cegah Sebaran Covid-19, Kapolres Bersama Warga Bejijong Trowulan Siapkan Desa Tangguh

Share :

Baca Juga

Polresta Mojokerto Musnahkan Barang Bukti Miras Dan Narkoba Hasil Operasi Cipkon “Aman Semeru 2019

Hukum

Polresta Mojokerto Musnahkan Barang Bukti Miras Dan Narkoba Hasil Operasi Cipkon “Aman Semeru 2019

Hukum

Panglima TNI Intruksikan Bombardir RT Yang Masuk Zona Merah Dengan Prokes Ketat

Hukum

Satlantas Polresta Gelorakan “SAPA SAYA”

Hukum

Kapolresta Bersama Wali Kota Mojokerto Melaksanakan Safari Ramadhan .

Hukum

Kasubbag Humas Polresta Mojokerto IPDA MK Umam : Pemantapan Komunikasi Publik Menuju Polri Presisi

Hukum

Jelang Ops Ketupat, KH Maksum Maulani : Semoga Kapolres dan Anggota diberikan kuat

Hukum

Kapolresta Mojokerto Pimpin Sertijab Kasat Lantas Yang Baru.

Hukum

Polres Jombang Ungkap 64 Kasus Dalam 12 Hari Operasi Pekat Semeru 2023
?>