Home / Daerah

Jumat, 7 Februari 2020 - 08:36 WIB

Banjir Tempuran, Kodim 0815/Mojokerto Siapkan Angkutan Untuk Pelajar & Bantu Distribusikan Logistik

Foto,Banjir Tempuran, Kodim 0815/Mojokerto Siapkan Angkutan Untuk Pelajar & Bantu Distribusikan Logistik

Foto,Banjir Tempuran, Kodim 0815/Mojokerto Siapkan Angkutan Untuk Pelajar & Bantu Distribusikan Logistik

Banjir Tempuran, Kodim 0815/Mojokerto Siapkan Angkutan Untuk Pelajar & Bantu Distribusikan Logistik

Foto,Banjir Tempuran, Kodim 0815/Mojokerto Siapkan Angkutan Untuk Pelajar & Bantu Distribusikan Logistik

Mojokerto, Sorotindomedia.com Kodim 0815/Mojokerto mengerahkan kendaraan angkut personel (Truk) untuk menjemput anak sekolah dan membantu mendistribusikan logistik di lokasi terdampak banjir, Desa Tempuran Kecamatan Sooko Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Jum’at (07/02/2020).

Dandim 0815/Mojokerto Letkol Inf Dwi Mawan Sutanto, SH., mengungkapkan, pihaknya mendukung penuh dalam membantu penanganan bencana banjir di wilayah termasuk mengerahkan personel dan angkutan sesuai kebutuhan bagi warga yang terdampak, termasuk membantu pendistribusian logistik dan air bersih.

READ  Menawarkan Janda Harga 900 Ribu ,Warga Padusan Pacet  Di Bekuk Polisi

“Kodim 0815/Mojokerto siap untuk membantu rehabilitasi pasca banjir guna membenahi fasilitas umum maupun fasilitas sosial yang terdampak melalui kegiatan karya bakti, yang tentunya dalam pelaksanaannya bersinergi dengan instansi terkait,” tambahnya.

READ  Layani Pijat Plus Dan Sek Warga Sawo,Di Bekuk Polres Mojokerto.

Sementara itu Danramil 0815/03 Sooko Kapten Inf Hari Subiyanto yang berada di lokasi, mengatakan, mulai pagi ini, Jum’at (07/02), dirinya turun langsung untuk menjemput dan menyisir pelajar dari rumah ke rumah untuk selanjutnya dibawa ke Posko Bencana menggunakan truk Kodim.

“Tidak hanya pelajar atau anak sekolah, ada juga pegawai, karyawan yang kendaraannya dititipkan di Masjid tidak jauh dari Posko, paling tidak kita menyisir sejauh dua kilometer, sepanjang jalan yang tergenang air,” ungkapnya.

READ  Kapolres Mojokerto Bagikan 1000 Bingkisan Kepada Masyarakat Terdampak Covid-19 , Dari PT.Siantar Top

Bahkan, lanjutnya, Truk dan Mobil Patroli Kodim juga digunakan untuk membantu distribusi logistik, makan pagi dan sore dari dapur umum Dinsos untuk didrop kepada masyarakat yang terdampak banjir. Termasuk mendistribusikan bantuan beras untuk masyarakat pada Rabu (05/02) lalu.(Dim/Syim)

Share :

Baca Juga

Daerah

Jelang Pelaksanaan Pilkada Tahun 2020, Pangdam V/Brw, Pangkoarmada 2 Dan Kapolda Jatim Beri Arahan TNI – Polri Harus Netral

Daerah

Tim Pengkaji Korem Tinjau Mobil Ambulance Hibah Dari BRI

Daerah

Hadapi Musim Hujan, Warga Makorem 082/ CPYJ Adakan Kerja Bakti Serentak

Daerah

Korem 082/CPYJ Gelar Sosialisasi Pembinaan Ketahanan Pangan

Daerah

Bupati Mojokerto Suntik Vaksin Booster di Polres Mojokerto

Daerah

Apel Perdana Bupati Mojokerto Pasca Cuti Kampanye Pilkada 2020
Foto.Permudah layanan, Ning Ita Launching pembayaran PBB via Marketplace

Daerah

Permudah layanan, Ning Ita Launching pembayaran PBB via Marketplace
58 Personel Kodim 0815/Mojokerto Ditest Kesegaran Jasmani

Daerah

58 Personel Kodim 0815/Mojokerto Ditest Kesegaran Jasmani
?>