Home / Daerah

Jumat, 6 Desember 2019 - 10:29 WIB

Latihan penanggulangan bencana alam yang di gelar selama 5 hari oleh Korem 082/CPYJ

KEDIRISorotIndoMedia.com Latihan penanggulangan bencana alam yang di gelar selama 5 hari oleh Korem 082/CPYJ mulai tgl 2 s.d 6 Desember 2019 bertempat di desa Pranggan kecamatan Plosoklaten kabupaten kediri hari ini berakhir.

Kolonel Arm Ruly Chandrayadi,S.H, M.H, Danrem 082/CPYJ selaku komandan latihan menyampaikan bahwa latihan yang telah digelar adalah kegiatan yang sangat penting, selain bertujuan agar dapat menyamakan visi dan persepsi dari beberapa satuan dan instansi, juga mengasah kecepatan dalam pengambilan tindakan secara cepat, tepat dan efektif apabila dihadapkan dengan situasi yang sebenarnya dengan tetap mengikuti prosedur yang ada dalam pelaksanaan tugas ke depan.

READ  Korem 082/CPYJ Bagikan Masker Serbu Pasar Tradisional

“Saya ucapkan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada semua peserta latihan yang telah mengikuti jalannya latihan dengan baik dan penuh semangat, serap ilmu dan pengalaman selama mengikuti latihan, yang nantinya dapat di terapkan dalam situasi dan kondisi yang sebenarnya dalam melaksanakan tugas untuk membantu masyarakat yang sedang tertimpa bencana”, ujar Kolonel Ruly.

READ  MINIMALISIR PELANGGARAN, KOREM 082CPYJ GELAR PENYULUHAN HUKUM

“Kekurangan- kekurangan yang ada dalam pelaksanaan latihan merupakan bahan evaluasi kita, agar kedepannya akan lebih baik”, ungkap Danrem.

Selain itu tampak adanya kegiatan bhakti sosial yang berupa pengobatan gratis dan karya bakti dengan melaksanakan pembersihan tempat ibadah dan selanjutnya kegiatan latihan di tutup dengan acara makan bersama Komandan Latihan dan peserta latihan dengan mengajak masyarakat setempat, sehingga menambah keakraban.

READ  Korem 082/CPYJ Mojokerto Halal Bihalal Bersama Awak Media

“Kegiatan ini merupakan sarana untuk bisa berkomunikasi secara langsung dengan masyarakat dan wujud kepedulian kita sebagai Komando kewilayahan, sehingga harapannya bahwa TNI selalu ada dihati masyarakat”, pungkas Danrem.(Rem/Syim)

Share :

Baca Juga

Daerah

Peringati HUT Ke 73 Kodam V/Brw, Di Gelar Vaksinasi Covid-19 Anak Usia 6 – 11 sambil Rekreasi

Daerah

Kapolresta Mojokerto  Himbau PPKM Darurat sekaligus Bagikan Bansos ke PKL

Daerah

Halal Bihalal, Dandim 0815 Minta Anggota Tingkatkan Kinerja
Selamatkan Bumi, Danramil 0815/16 Pacet Bersama LMDH Dan  Pok Darling Tanam 1000 Pohon

Daerah

Selamatkan Bumi, Danramil 0815/16 Pacet Bersama LMDH Dan  Pok Darling Tanam 1000 Pohon

Daerah

DANREM 082/CPYJ GOWES BERSAMA GUBERNUR JATIM DAN FORKOPIMDA MOJOKERTO RAYA

Daerah

Melalui Sosialisasi P4GN, Korem 082/CPYJ Kampanyekan Cegah Peredaran Gelap dan Penyalahgunaan Narkoba

Daerah

Temu Lapang & Panen Benih Sumber VUB Ini Kata Dandim Mojokerto

Daerah

Komsos Danramil 0815/07 Jetis Hadiri Pengajian Umum Peresmian Masjid Al-Ittihad
?>